Cara Upload Produk Di TikTok Shop Cepat Dan Mudah

Hanif 26 Jun 2022 4 Menit 0

  • Aktif, login dan gunakan akunkmu dalam 6 bulan berturut-turut
  • Autentik, hanya satu akun tiktok per orang atau per bisnis yang akan mendapatkan centang biru
  • Komplit akun harus public dan memiliki profil yang lengkap, mulai dari nama, foto porfil, dan setidaknya satu video
  • Notable/orang yang patut diperhatikan, maksudnya adalah orang yang tampil di berbagai sumber media, tidak termasuk press release, sponsor dan media berbayar.
  • Aman, akun harus memiliki multi factor authentification dengan email yang Sudha diverifikasi. Ini memastikan bahwa pemilik akun benar benar pemiliki akun dan terlindungi dari orang yang memiliki maksud jahat.

4. Berapa Hari Verifikasi TikTok Seller

Proses Verivikasi TikTok Seeller tidak emamakn waktu yang lama. Proses verifikasi memastikan bahwa penjual adalah benar benar orang yang bertanggung jawab.

TikTok akan mengecek dokumen yang kamu upload, seperti KTP untuk akun persorangan dan NIB untuk akun bisnis.

Lama pengecekan dokumen online untuk toko online umumnya memakn waktu satu hari. jika sampai tiga hari akunmu belum mendapatkan verifikasi untuk jadi seller, cobalah hubungu customer service tiktok.

5. Customer service tiktok shop

Menurut penulusuran kami, TikTok Shop tidak membagikan nomor telepon untuk customer service, hot line, ataupun contact number ang bisa dihubungi.

Tetapi, TikTok Shop memiliki halaman khusus bagi seller yang ingin meminta bantuan ke tiktok.

Di halaman tersebut, tersedia formulir yang bisa kamu isi untuk melaporkan komplain atau masalah dalam pembelian maupun penjualan.

6. Apakah TikTok Shop Harus Akun Bisnis

Untuk jadi tiktok seller, tidak ada persyaratan harus akun bisnis, akun perseorangan juga bisa jadi tiktok shop. Secara umum, berikut persyaratan untuk mendaftar TikTok Shop.

  • Umur, untuk bisa menjual di TikTok Shop, umurm minimal adalah 18 tahum
  • Kontak, nomor handphone ini penting untuk verifikasi OTP.
  • Alamat, TikTok bisa memastikan bahwa kamu benar benar orang yang autentik.
  • Dokumen, tidak perlu akun bisnis, jika kamu akun personal, upload saja KTP
  • nama toko, gunakan nama toko yang unik.
    jika kamu masih bingung memilih nama toko, kmi punya beberapa rekomendasi di sini.

Begitulah syarat jadi tiktok seller, tidak ada ketentuan bahwa harus akun bisnis untuk bisa menjual di tiktok shop.

Selanjutnya, mungkin kamu penasaran, bagaimana cara buka TikTok Shop? Kami sudah pernah membahasnya di artikel lain menenai cara untuk memulai berjualan di TikTok Shop.

Penutup

begitulah cara upload produk di TikTok Shop. Sampai di sini sudah tidak bingung, kan? Setelah produk diupload, jangan hanya didiamkan saja. Gencarkan promosi supaya lebih banyak orang yang melihat porduk kamu.

Selain mempromosikan melalui TikTok, ada acara supaya makin banyak orang yang tertarik.

Sebelumnya kami pernah membahas Cara promosi produk yang menarik dan laris manis. Strategi ini bisa diterapkan di toko TikTok Shop mu.


Jangan lupa untuk berkomentar dan beri kami masukan melalui media sosial Pintarjualan di Instagram atau Tips Pintar Jualan on Facebook agar terus berkembang, sehingga mampu menyuguhkan artikel berkualitas sesuai kebutuhan readers. Yuk, baca artikel menarik lainnya di Pintarjualan.id seputar marketplace. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi operation@tonjoo.id.


Referensi:

  • Informasi TikTok – https://support.tiktok.com/id/account-and-privacy/account-information

Laman: 1 2Lihat Semua

Bagikan ke:
Diarsipkan di bawah:
Hanif
Ditulis oleh

Hanif

hi, I'm a SEO content writer with interest on business, entrepreneur, digital marketing, and many more

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *