Gaji Perawat D3-S1 Per Bulan Sesuai Jenis & Penempatan [Terbaru 2022]

Arum 25 Jan 2022 5 Menit 0

8. Perawat di Klinik Kecantikan

[su_quote] Pendapatan perawat di klinik kecantikan rata-rata yaitu Rp2.500.000 – Rp5.000.000 per bulan. [/su_quote]

Seorang perawat kecantikan tidak bekerja di rumah sakit atau puskesmas. Namun, mereka bekerja di perusahaan bidang kecantikan.

Tugasnya yaitu membantu dokter dalam meracik krim, merawat pasien dengan kondisi wajah tertentu (berjerawat, penuaan, mencerahkan kulit), dan lain-lain.

Seperti perawat pada umumnya, seorang perawat di klinik kecantikan juga wajib mempunyai sertifikat STR dulu untuk menjadi perawat kecantikan.

Nah, sampai disini sudah paham kan? Namun, selain upah perawat berdasarkan jenis diatas, ada juga pendapatan perawat berdasarkan masing-masing daerah di Indonesia.

Penasaran kan? Yuk, lihat pembahasan di part selanjutnya, berikut ini. Stay tuned!

Berapa Gaji Perawat Per Bulan di Indonesia?

Pembahasan diatas, kita sudah mengetahui kisaran pendapatan seorang perawat berdasarkan jenis dan fungsinya.

Namun, kali ini akan kami berikan informasi lain yang masih berkaitan dengan upah perawat.

Berdasarkan list dari Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) mengenai Upah Minimum Provinsi (UMP) di 34 Provinsi diIndonesia untuk tahun 2021 sesuai Surat Edaran Nomor M/11/HK.04/2020. Berikut upah perawat seperti dilansir dari lama nurse.co.id :

Gaji Perawat Per Bulan di Seluruh Indonesia Terbaru 2022

Daerah Provinsi

Jumlah Gaji Per Bulan

DKI JakartaRp 4.416.186
Jawa BaratRp 1.810.351
Jawa TengahRp 1.798.979
Jawa TimurRp 1.868.777
D.I YogyakartaRp 1.765.000
BantenRp 2.460.996
BaliRp 2.494.000
Kalimantan SelatanRp 2.877.448
Kalimantan TimurRp 2.981.378
Kalimantan BaratRp 2.399.698
Kalimantan TengahRp 2.903.144
Kalimantan UtaraRp 3.000.804
AcehRp 3.165.031
Sumatera UtaraRp 2.499.423
Sumatera BaratRp 2.484.041
Sumatera SelatanRp 3.043.111
RiauRp 2.888.564
Kepulauan RiauRp 3.005.460
JambiRp 2.630.162
Bangka BelitungRp 3.230.023
BengkuluRp 2.215.000
LampungRp 2.432.001
Sulawesi SelatanRp 3.165.876
Sulawesi UtaraRp 3.310.723
Sulawesi TenggaraRp 2.552.014
Sulawesi TengahRp 2.303.711
Sulawesi BaratRp 2.678.863
GorontaloRp 2.788.826
Nusa Tenggara BaratRp 2.183.883
Nusa Tenggara TimurRp 1.950.000
MalukuRp 2.604.961
Maluku UtaraRp 2.721.530
PapuaRp 3.516.700
Papua BaratRp 3.134.600

ADVERTISEMENTS

Penutup

Demikianlah pembahasan mengenai gaji perawat menurut jenis nya di seluruh Indonesia. Semoga bisa bermanfaat, ya!

Jika masih ada pertanyaan mengenai postingan diatas, bisa tulis di kolom komentar, atau melalui instagram kami di @Pintarjualan.id. Jangan lupa untuk follow ya!

Ikuti terus postingan menarik kami hanya di blog pintarjualan.id. Tentu bagikan juga ke teman atau kerabat kalian yang membutuhkan informasi diatas.

Semoga membantu, ya. See you 🙂

Pages: 1 2 3Lihat Semua

Bagikan ke:
Diarsipkan di bawah:
Arum
Ditulis oleh

Arum

Tetap semangat dan menjadi orang lebih baik setiap harinya. Yuk bisa yuk!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *