Cara Mendapatkan Twitter Blue, Verifikasi Akun dan Dapatkan Berbagai Fitur Eksklusif

Hanif 12 Nov 2022 4 Menit 0

Apa itu Twitter Blue?

Seperti yang sudah dijelaskan di atas, Twitter blue adalah layanan berlangganan bulanan dari Twitter untuk mendapatkan centang biru yang menandakan bahwa akun sudah ter verifikasi sekaligus berbagai fitur eksklusif.

Berapa Biaya Twitter Blue?

Twitter Blue bisa didapatkan dengan harga $7,99 atau jika dirupiahkan sekarang sekitar Rp 129.000 di Indonesia.

ADVERTISEMENTS

Di Mana Bisa Daftar Twitter Blue?

Seperti yang sudah dijelaskan di Atas, kamu bisa mendaftar twitter blue melalui menu profil ≡ di aplikasi twitter atau di menu profil (…) di web twitter, twitter.com.

Namun untuk saat ini layanan berlangganan Twitter Blue belum hadir secara resmi di Indonesia. Jadi, untuk mendaftarnya perlu melakukan beberapa penyesuaian.

ADVERTISEMENTS

Apakah Twitter Gratis masih tersedia?

Ya, kamu masih bisa menggunakan Twitter secara gratis tanpa perlu berlangganan Twitter Blue.

ADVERTISEMENTS

Akhir kata

Begitulah cara mendapatkan Twitter Blue. Karena saat ini layanan Twitter Blue belum tersedia secara resmi di Indonesia, maka untuk mendapatkannya perlu menggunakan VPN dan Apple Pay.

Dengan mendapatkan Twitter Blue, ada banyak fitur dan benefit yang bisa kamu dapatkan. Jadi, tidak hanya centang biru saja.

Sistem berlangganan akun media sosial premium ini bukan hal baru. Snapchat misalnya juga menyediakan Snapchat Plus untuk penggunanya yang ingin mendapatkan fitur lebih.

Akses fitur eksklusif ini bisa dinikmati oleh pengguna Twitter Blue. Namun, layanan Twitter Blue terbatas pada negara tertentu seperti Amerika Serikat, Kanada, Australia, dan Selandia baru.

Sampai di sini, sudah mengerti kan bagaimana cara mendapatkan centang biru di Twitter?


Kamu bisa meninggalkan komentar dan memberikan masukan melalui media sosial @pintarjualan.id di Instagram dan Tips Pintar Jualan di Facebook. Yuk, baca artikel menarik lainnya di pintarjuaan.id seputar Media Sosial atau artikel lainnya dari Hanif Mufid. Untuk informasi lebih lanjut atau ada keperluan sesuatu silakan hubungi kami via admin@pintarjualan.id


Referensi

  • Tentang Twitter Blue – https://help.twitter.com/id/using-twitter/twitter-blue#tbnotadfree
  • Memperkenalkan Twitter Blue – penawaran berlangganan Twitter Pertama – https://blog.twitter.com/in_id/topics/product/2021/memperkenalkan-twitter-blue

Pages: 1 2Lihat Semua

Bagikan ke:
Hanif
Ditulis oleh

Hanif

hi, I'm a SEO content writer with interest on business, entrepreneur, digital marketing, and many more

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *