Sociopreneur Adalah: Karakteristik, Manfaat, Contoh, dan Tokohnya

Anisa 14 Mar 2023 5 Menit 0

Siapa pun bisa menggalang dana, menyelenggarakan kampanye kemanusiaan, gerakan membantu sesama, dan lain-lain.

Berkat adanya Kitabisa.com sebagai contoh sociopreneur, banyak masyarakat yang sudah merasakan manfaatnya.

4.2. Waste4Change

Sociopreneur di indonesia

West4Change adalah perusahaan yang fokus bergerak pada solusi pengelolaan limbah sampah (manajemen sampah) dan diubah menjadi barang serbaguna.

Banyak program dan produk yang berhasil ditorehkan oleh Waste4Change. Masyarakat bahkan bisa menjadi bagian dari perusahaan ini.

4.3. SukkhaCitta

Sociopreneur menurut para ahli

Satu lagi contoh sociopreneur adalah SukkhaCitta, yakni sebuah merek fesyen yang melahirkan ide-ide cermelang untuk memperbaiki ekonomi lewat para perempuan perajin serta petani yang berada di berbagai wilayah Indonesia.

Tujuannya adalah untuk memberdayakan perempuan serta mengatasi beragam masalah sosial yang lahir dari lingkungan itu sendiri.

SukkhaCitta juga disebut-sebut sebagai sekolah pertama bagi para perajin tekstil yang didirikan oleh Denica Flesch di Indonesia.

Selain ketiganya, masih ada beberapa contoh sociopreneur lainnya seperti Starnio Organik Indonesia, Du Anyam, Nazava Water Filters, LandX, WeCare.id, dan lain-lain.

FAQ

Apa yang dimaksud dengan Sociopreneur?

Sociopreneur dapat diartikan sebagai suatu usaha yang dilakukan oleh para pebisnis atau pengusaha untuk menjalankan bisnisnya dengan tujuan memberikan dampak positif bagi lingkungan sekitarnya.

Kenapa Sociopreneur itu penting?

Sociopreneur dianggap penting karena mampu meningkatkan kepedulian sosial di kalangan masyarakat, membuat kesadaran masyarakat akan isu-isu lingkungan dan sosial juga lebih tinggi, menjadikan hidup lebih baik, menjaga kelestarian bumi, mengatasi masalah sosial, dan lain-lain.

Kesimpulan

Bisa disimpulkan bahwa Sociopreneur adalah seseorang yang bekerja dan menjalankan bisnisnya agar memberikan dampak serta perubahan berarti bagi masyarakat.

Setelah mengetahui pengertian di atas, siapkah Anda menjadi social enterpreneur?


Jangan lupa untuk berkomentar dan beri kami masukan melalui media sosial Pintarjualan di Instagram atau Tips Pintar Jualan on Facebook agar terus berkembang, sehingga mampu menyuguhkan artikel berkualitas sesuai kebutuhan readers. Yuk, baca artikel menarik lainnya di Pintarjualan.id seputar marketplace dari Anisa Juniardy. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi operation@tonjoo.id.


Referensi:

  • What Is A Sociopreneur? Definition, Benefits + Examples – https://www.jakeyou.com/blog/what-is-a-sociopreneur-definition-benefits-examples
  • Sociopreneur: The Business Concept for Millenials – https://www.hashmicro.com/blog/sociopreneur-is-a-business-concept-for-millennials/
  • The 10 Most Successful Social Entrepreneurs – https://www.investopedia.com/articles/investing/092515/10-most-successful-social-entrepreneurs.asp

Laman: 1 2 3Lihat Semua

Bagikan ke:
Diarsipkan di bawah:
Anisa
Ditulis oleh

Anisa

Seorang Content Writer SEO dan Content Creator yang suka belajar hal-hal baru, terutama tentang transformasi dunia digital agar bermanfaat dan memberikan solusi atas permasalahan-permasalahan yang relevan saat ini.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *