Cara Belanja di Alfacart (Alfagift) Tanpa Datang ke Alfamart

Anisa 05 Aug 2022 4 Menit 0

Beberapa yang paling banyak digunakan antara lain:

Konon, opsi pembayaran akan terus bertambah bila memungkinkan.

Rupanya cara belanja di Alfacart ini sangat mudah ya?

Kekurangan Pakai Alfacart atau Alfagift

1. Tidak Bisa Diakses via Web

Jika dulu pembeli bisa mengakses website Alfacart dan mendaftarkan akun secara langsung, kini sudah tidak bisa lagi.

Pengguna baru harus melakukan registrasi dan melengkapi informasi serta data diri lewat aplikasi Alfagift.

Sementara website Alfagift tetap bisa diakses, hanya saja berisi layanan pelanggan, panduan, dan hal-hal lain mengenai produk yang dijual Alfamart.

2. Terkadang Proses Pengantaran Lama

Walaupun program SAPA tidak menuntut nominal pembelian, tetapi menurut sejumlah pengalaman pelanggan kurang menyenangkan dengan Alfagift.

Mereka mengeluhkan barang yang sudah dipesan, tetapi tak kunjung diantarkan.

Hal seperti ini bisa saja terjadi di berbagai kota bahkan daerah, karena keterbatasan kru atau karyawan yang akan mengantar barang.

Jadi, bila Anda mengalami hal serupa dan ternyata keperluan bersifat darurat, silakan memilih opsi lain.

Seperti misalnya mengambil barang sendiri ke toko secara langsung.

3. Sistem Error

Aplikasi Alfacart atau Alfagift ini juga beberapa kali terkena trouble bahkan error.

Masalah tersebut berdampak bagi pengguna yang ingin mengakses aplikasi atau sudah terlanjur melakukan pembelian.

Akibatnya terjadi beberapa kali kesalahan sistem. Seperti adanya notifikasi “Alamat tidak ter-cover“, “Pesanan Nyasar” (padahal tidak sama sekali), dan kesulitan login.

Bagi yang belum terlanjur melakukan pembelian mungkin tidak masalah.

Namun, teruntuk mereka yang sudah terlanjur checkout produk, saldo pun sudah terpotong, akan tetapi barang tidak masuk dalam daftar pembelian.

Nah, kalau sudah begini, pembeli harus melaporkan dan mengajukan komplain secara mandiri ke Alfacare.

Cara Belanja di Alfacart (Alfagift) bagi Pemula

  1. Download aplikasi Alfagift dan daftarkan diri terlebih dahulu
    Login akun alfacart

    Credit by alfagift. Di

  2. Kemudian login pakai nomor HP atau nomor pada member kartu Ponta
    Menu produk di alfacart

    Credit by alfagift. Di

  3. Klik menu “Produk” yang ada di deretan bawah untuk mencari produk yang diinginkan atau bisa memanfaatkan kolom pencarian produk
    Cara belanja di alfacart

    Credit by alfagift. Di

  4. Setelah menemukannya, silakan klik “+ Basket” guna menambahkan produk ke troli atau keranjang belanjaan
    Cara belanja di alfacart

    Credit by alfagift. Di

  5. Jika sudah, silakan cek kembali seluruh produk yang sudah ditambahkan ke keranjang tadi dengan klik ikon keranjang di pojok kanan atas
    Cara belanja di alfacart

    Credit by alfagift. Di

  6. Tentukan alamat pengiriman dengan benar dan tepat (harus sesuai ya)
    Cara belanja di alfacart

    Credit by alfagift. Di

  7. Lalu, pilih metode pengantaran paket atau belanjaan tersebut; apakah “Pick up” alias diambil sendiri atau “Delivery” alias diantarkan
    Cara belanja di alfacart

    Credit by alfagift. Di

  8. Kalau sudah, klik “Next” untuk melanjutkan pembelian
    Cara belanja di alfacart

    Credit by alfagift. Di

  9. Barulah klik “Choose Payment Methode” untuk menentukan opsi pembayaran
    Cara belanja di alfacart

    Credit by alfagift. Di

  10. Anda bisa memilih metode pembayaran yang paling dikehendaki, misalnya “Credit Card / Debit Online”, kemudian klik “BAYAR”

    Cara belanja di alfacart

    Credit by alfagift. Di

  11. Pembelian di Alfacart atau Alfagift berhasil deh!

Untuk mengecek status pesananan, sebagai pembeli Anda bisa memeriksanya melalui menu “Account” yang berbentuk ikon profil (berada di pojok kanan bagian bawah).

Kemudian, silakan klik “Order History” > daftar belanja in progress > Track Status.

Dengan begitu, proses pembelian pun selesai!

ADVERTISEMENTS

Penutup

Belanja di Alfacart mungkin bisa menjadi solusi bagi Anda yang sibuk, keuangan sedang mepet dan ingin memperoleh ongkir gratis, serta faktor lainnya.

Namun, tidak ada salahnya untuk tetap membaca artikel yang disuguhkan @Pintarjualan.id di atas.

Barangkali tips dan cara belanja di Alfacart dalam artikel ini akan berguna apabila mengalami perubahan dan perbaikan lainnya di masa depan.

Pages: 1 2Lihat Semua

Bagikan ke:
Diarsipkan di bawah:
Anisa
Ditulis oleh

Anisa

Seorang Content Writer SEO dan Content Creator yang suka belajar hal-hal baru, terutama tentang transformasi dunia digital agar bermanfaat dan memberikan solusi atas permasalahan-permasalahan yang relevan saat ini.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *