5 Multivitamin Terbaik, Jaga Daya Tahan Tubuh dan Kesehatan

Nasikhun A. 07 Jun 2024 3 Menit 0

ADVERTISEMENT

Menjaga kesehatan tubuh sangat penting, terutama bagi kamu yang banyak aktivitas. Kamu bisa mengkonsumsi beberapa jenis multivitamin terbaik agar tetap sehat dan prima.

Usaha lain untuk menjaga daya tahan tubuh tentu tetap perlu kamu lakukan, seperti olah raga, tidur yang teratur, hingga makan makanan sehat dan bergizi. Terutama bagi kamu yang bekerja kantoran atau wirausaha, tentu daya tahan tubuh harus selalu optimal.

Namun, terkadang kamu masih kelelahan, capek, bahkan susah konsentrasi. Maka dari itu, mengkonsumsi multivitamin dapat men-supply nutrisi yang mungkin belum terpenuhi. Lalu apa saja multivitamin yang perlu kamu konsumsi? Berikut ini daftar rekomendasi multivitamin terbaik yang dapat kamu coba.

ADVERTISEMENT

Rekomendasi Multivitamin Terbaik untuk Penuhi Nutrisi

Untuk meningkatkan daya tahan tubuh, kamu perlu menambah sumber asupan vitamin. Bagi yang super sibuk, rekomendasi multivitamin terbaik berikut bisa membantu memenuhi kebutuhan nutrisi harianmu dengan mudah.

ADVERTISEMENT

1. BRAND’S Essence of Prune

Multivitamin
Brandsworld. Co. Id

BRAND’S Essence of Prune adalah suplemen alami terbuat dari ekstrak buah plum yang kaya serat alami untuk detoksifikasi. Sehingga racun dan zat-zat yang tidak diperlukan tubuh bisa terbuang.

Suplemen ini juga mengandung vitamin E yang bermanfaat untuk kesehatan, yakin sebagai antioksidan, anti-inflamasi, hingga dapat menutrisi kulit.

Jika kamu memiliki mobilitas tinggi dan terpapar dengan sinar matahari, BRAND’S Essence of Prune dapat membantu menjaga kulit agar tetap sehat.

Karena BRAND’S Essence of Prune bersifat cair, kandungannya mudah terserap langsung oleh tubuh. Cara konsumsinya yang easy to drink tentu tidak bikin ribet.

Catatan:

  • Ukuran per botol: 42g (1 bok isi 6 botol)
  • Rentang harga per botol: Rp15.000 – Rp20.000

Kamu bisa mendapatkan produk BRAND’S Essence of Prune melalui official marketplace di bawah ini:

ADVERTISEMENT

2. BRAND’S Saripati Ayam

Multivitamin
Brandsworld. Co. Id

Rekomendasi multivitamin selanjutnya adalah BRAND’S Saripati Ayam (BRAND’S Essence of Chicken), yakni multivitamin yang berguna untuk memelihara kesehatan tubuh.

Multivitamin ini terbuat dari ekstrak ayam berkualitas yang mengandung asam amino, yakni nutrisi yang dibutuhkan tubuh, seperti meningkatkan massa otot, memelihara kesehatan jantung, hingga meningkatkan stamina dan daya ingat.

Dengan mengkonsumsi Saripati Ayam secara rutin, tentu akan membantu untuk mengurangi kelelahan, mempercepat pemulihan, dan meningkatkan konsentrasi.

BRAND’S Saripati Ayam memiliki tiga varian, yakni Original, Cordyceps, dan Ginseng Amerika. Cordyceps adalah sejenis jamur yang tumbuh di pengunungan Himalaya dan dataran tinggi Tibet. Kandungan dari Cordyceps dapat membantu kesehatan pernapasan.

Sementara itu, Ginseng Amerika (Panax quinquefolium) merupakan tanaman obat dengan banyak khasiat, salah satunya untuk recovery setelah olah raga atau sakit. Bagi kamu yang suka dengan herbal, cocok mengkonsumsi sumplemen ini.

Catatan:

  • Ukuran per botol: 42g dan 70g (1 boks berisi 6 botol dan 12 botol)
  • Rentang harga per botol: Rp17.000 – Rp27.000

Dapatkan produk BRAND’S Saripati Ayam yang asli dengan harga terbaik melalui toko resmi berikut:

ADVERTISEMENT

3. Pharmaton Formula

Bagi kamu yang lebih suka mengkonsumsi suplemen dalam bentuk kapsul, mungkin bisa mempertimbangkan Pharmaton Formula.

Suplemen ini mengandung multivitamin terbaik, mineral, dan ginseng G115 yang dapat membantu menjaga stamina dan kesehatan tubuh, terutama bagi kamu yang dalam masa pemulihan.

Kamu bisa mengkonsumsi Pharmaton Formula pada waktu sarapan pagi. Untuk menjaga khasiatnya, konsumsi suplemen ini secara rutin, ya!

Catatan:

  • Isi: Per bok isi 2 strip dengan 5 kapsul.
  • Rentang harga: Rp30.000 – Rp50.000

ADVERTISEMENT

4. Renovit Multivitamin & Mineral

Rekomendasi suplemen untuk menjaga kesehatan tubuh selanjutnya adalah Renovit Multivitamin & Mineral.

Suplemen ini kaya akan multivitamin, mulai dari vitamin A, B1, B2, C, E, hingga Folic Acid dan Biotin. Selain untuk semua kalangan, suplemen ini cocok untuk ibu hamil juga.

Keutamaan dari Renovit adalah untuk membantu proses metabolisme dan meregenerasi sel, membantu memelihara daya tahan tubuh, dan proses penyembuhan.

Catatan:

  • Isi: Per strip kaplet isi 4 kapsul dan botol isi 30 kapsul.
  • Rentang harga: Rp13.000 – Rp85.000

ADVERTISEMENT

5. ENERVON-C Multivitamin

EVERVON-C adalah multivitamin yang dapat menajga daya tahan tubuh dengan cara memperkuat sistem imun.

Meski kandungan utamanya adalah vitamin C, namun EVERNON-C juga dilengkapi dengan berbagai vitamin lainnya, seperti Vitamin B1, B2, B6, dan B12, serta Niacinamide.

Kamu bisa mengkonsumsi EVERNON-C sebelum atau sesudah makan. Namun untuk mendapatkan tingkat penyerapan nutrisi yang baik, dianjurkan mengkonsumsinya saat makan.

Catatan:

  • Isi: Per strip kaplet isi 4 kapsul dan botol isi 30 kapsul.
  • Rentang harga: Rp5.000 – Rp40.000

Mana Daftar Multivitamin Terbaik Versi Kamu?

Itulah beberapa rekomendasi multivitamin terbaik yang perlu kamu coba. Dari bentuknya, ada dua macam, yakni cair dan kapsul.

Untuk mendapatkan penyerapan nutrisi yang optimal, kami merekomendasikan untuk memilih multivitamin cair, seperti BRAND’S Essence of Prune dan Saripati Ayam.

Kalau kamu sendiri, mana suplemen multivitamin yang cocok? Jangan lupa untuk konsultasi dengan dokter untuk memilih multivitamin yang paling tepat, ya!


Baca juga artikel menarik di Pintarjualan.id seputar bisnis, keuangan, hingga gaya hidup dari Moch. Nasikhun Amin. Dapatkan juga tips menarik melalui Instagram kami di @pintarjualan.id. Untuk informasi lebih lanjut atau kebutuhan lainnya, kamu bisa menghubungi kami melalui admin@pintarjualan.id.


Bagikan ke:
Diarsipkan di bawah:
Nasikhun A.
Ditulis oleh

Nasikhun A.

Moch. Nasikhun Amin is a late specializer, data-informed SEO content writer who is constantly hungry for growth. A lifelong learner who is interested in the marriage between creativity and technology.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *