{"id":3773,"date":"2022-07-04T23:58:18","date_gmt":"2022-07-04T16:58:18","guid":{"rendered":"https:\/\/pintarjualan.id\/2022\/07\/04\/paket-sicepat-tidak-bergerak\/"},"modified":"2022-10-25T14:51:25","modified_gmt":"2022-10-25T07:51:25","slug":"paket-sicepat-tidak-bergerak","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/pintarjualan.id\/paket-sicepat-tidak-bergerak\/","title":{"rendered":"Paket Sicepat Tidak Bergerak Penyebab dan Cara Mengatasinya"},"content":{"rendered":"\n

Ketika mengecek pengiriman dan menemukan paket sicepat tidak bergerak terkadang membuat perasaan cemas datang.<\/p>\n

Apalagi jika hingga tiga hari status masih juga tidak bergeming. Walaupun tidak jarang juga status diam saja tetapi tiba tiba paket sudah sampai rumah.<\/p>\n

Oleh karena itu, tidak perlu khawatir, berikut penjelasan mengenai paket sicepat tidak bergerak dan cara mengatasinya.<\/p>\n

Penyebab Paket SiCepat Tidak Bergerak<\/strong><\/h2>\n

Akhir-akhir ini banyak yang mengeluhkan SiCepat lambat, SiCepat bermaslah, dan kenapa sekarang pengiriman paket lama. Apalagi ketika melacak pengiriman, ternyata status SiCepat tidak bergerak.<\/p>\n

Ada beberapa penyebab yang bisa menyebabkan status paket SiCepat maupun kurir lainnya terkesan diam saja atau tidak bergerak. Berikut diantaranya<\/p>\n

1. Petugas Terlambat update<\/strong><\/h3>\n

Sebenarnya, bisa saja paket sudah diproses dan sedang dalam perjalanan selanjutnya, namun karena paetugas harus menangani ratusan paket sekaligus, paket jadi terlambat di-update. Cobalah tunggu hingga 1 hari lagi, apakah paket sudah bergerak?<\/p>\n

2. Perjalanan Pengiriman yang Jauh<\/strong><\/h3>\n

Jika pengirim dan penerima berada di tempat yang jauh, ini bisa memakan proses perjalanan yang lama. Misalnya dari Jakarta ke Surabaya, paling tidak membutuhkan waktu hingga 10 jam melalui jalur darat.<\/p>\n

3. Penyortiran yang Membutuhkan Waktu Lama<\/strong><\/h3>\n

Di gudang, paket disortir atau dikelompokkan berdasarkan alamat tujuan. Dengan begitu, paket bisa dikirim bersamaan dengan paket lain yang memiliki kota tujuan sama. Sayangnya, jumlah paket yang harus dikirimkan terkadang membludak. Ini bisa membuat petugas kewalahan untuk menyortir.<\/p>\n

4. Transit di Kota Lain<\/strong><\/h3>\n

ketika paket diantar ke kota tertentu, missal dari Jakarta ke jogja, ada kemungkinan paket transit dulu di semarang. Proses transit ini terkadang memakan waktu yang cukup lama, karena barang harus disortir dan menunggu pengantaran berikutnya untuk datang.<\/p>\n

5. Overload Pengiriman<\/strong><\/h3>\n

Jumlah paket yang dikirim bisa tiba-tiba tinggi, misalnya ketika harbolnas. Karenanya, jumlah paket yang masuk bisa melebihi kapasitas pengiriman, alias overload. Akhirnya, pengiriman jadi ditangguhkan.<\/p>\n

6. Kendala dalam Perjalanan<\/strong><\/h3>\n

Ketika melakukan pengiriman, terkadang kendaran mendapatkan kendala, seperti ban bocor atau terjebak macet. Jika ini terjadi kendaraan harus menempuh perjalanan dengan waktu yang lebih lama.<\/p>\n

7. Kantor Tutup<\/strong><\/h3>\n

Tidak seperti gudang pusat yang buka 24 jam, kantor cabang biasanya tutup di malam hari. karena itu, jika kendaran terlambat sampai di kantor yang tutup, paket jadi harus menunggu keesokan harinya lagi untuk diantarkan.<\/p>\n

Bagaimana Jika Paket SiCepat tidak Bergerak<\/strong><\/h2>\n

Ketika paket SiCepat tidak bergerak, wajar saja jika mengkhawatirkan bagaimana jika paket sicepat tidak sampai.<\/p>\n

Ada beberapa cara untuk menanggapi paket SiCepat yang diam saja. Jadi, jika paket sicepat halu tidak bergerak ikuti cara dibawah ini.<\/p>\n

Komplain ke Customer Service SiCepat<\/strong><\/h3>\n

Cara ertama yang paling mudah adalah komplain ke customer service. cara komplain sicepat ini banyak disukai karena praktis, hanya perlu menghubungi team customer service sicepat melalui nomor telepon atau media sosial, jadi tidak perlu repot-repot mendatangi kantor.<\/p>\n\n\n\n\n\n\n
call center\/hotline SiCepat<\/td>\n021 5020 0050<\/td>\n<\/tr>\n
Whatsapp SICepat<\/td>\n0812 9966 6088<\/td>\n<\/tr>\n
Line SiSepat<\/td>\n@sicepat<\/td>\n<\/tr>\n
Email SiCepat<\/td>\ncustomer.care@sicepat.com\n<\/path>\n<\/svg><\/a><\/td>\n<\/tr>\n
\nTwitter SiCepat<\/td>\n@sicepat_express<\/td>\n<\/tr>\n<\/tbody>\n<\/table>\n

Oh iya, sebelum menghubungi call center sicepat, persiapkan dulu hal yang diperlukan supaya keluhan bisa ditindak lanjuti dengan baik. Yang paling penting adalah siapkan nomor resi, selain itu juga nama pengirim, nama penerima, paket yang digunakan dan estimasi waktu.<\/p>\n

Dengan begitu, petugaas pengiriman bisa mencari barang yang harus dikirmakan.<\/p>\n

Komplain ke kantor Si Cepat<\/strong><\/h3>\n

Selain dengan menghubungi customer service, ada cara lain yang bisa ditempuh Jika paket sicepat halu tidak bergerak.Mendatangi langsung ke kantor juga bisa dilakukan untuk mengatasi paket sicepat yang diam saja.<\/p>\n

Sebelum ke kantor SiCepat, lihat dulu paket sudah sampai di mana. Mungkin, status terakhir sudah di kantor cabang yang tidak terlalu jauh dari rumah, jadi bisa langsugn didatangi. Jika barang masih di tempat tersebut, bisa langusng diambil.<\/p>\n

Lacak Paket SiCepat<\/strong><\/h2>\n

Seperti yang sudah disebutkan diatas, sebelum komplain cek dulu status pengiriman SiCepat. Oleh karena itu berikut cara cek pengiriman SiCepat<\/a><\/p>\n

Cara untuk melacak pengiriman ini sebenarnya tidak sulit. Buka website SiCepat atau pihak ketiga seperti cekresi.com, dan masukkan nomor resi pengirimannya.<\/p>\n

    \n
  1. Copy atau catat nomor resi pengiriman<\/li>\n
  2. Buka Google Chrome atau browser lainnya > buka website SiCepat
    \nini bisa diakses melalui google dengan mengetikkan sicepat di kolom pencarian ataupun langsung mengetiikkan SiCepat.com<\/li>\n
  3. Di bagian atas, klik menu cek resi untuk masuk ke halaman pelacakan<\/li>\n
  4. Masukan No Resi di kotak yang tersedia, dan klik lacak.<\/li>\n
  5. Selesai, status pengiriman akan ditampilkan<\/li>\n<\/ol>\n

    Begitulah cara melacak atau tracking SiCepat. Dengan melakukan pengecekan nomor resi tersebut, jadi bisa tahu apakah paket bergerak atau diam.<\/p>\n

    Arti Status Pengiriman SICepat<\/h2>\n

    Setelah melakukan pengecekan nomor resi, pasti muncul status pengiriman. Banyak diantara status ini menggunakan Bahasa inggris, bahkan beberapa hanya berupa kode huruf. Ini membuat konsumen sulit untuk memahami maksud dari status pengiriman tersebut.<\/p>\n

    Oleh karena itu, kami hadirkan table yang bisa membantu memahami maskud dari status pengiriman SiCepat<\/a>.<\/p>\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n\n
    Status<\/td>\nmasksud<\/td>\n<\/tr>\n
    In Hub<\/td>\nTelah masuk ke Hub SiCepat<\/td>\n<\/tr>\n
    Manifested<\/td>\nPaket masuk melalui gerai SiCepat<\/td>\n<\/tr>\n
    THP (Third Party)<\/td>\nPaket dikirimkan ke pihak ketiga<\/td>\n<\/tr>\n
    OUT_HUB<\/td>\nPake sudah keluar dari hub dan dikirim menuju gerai SiCepat<\/td>\n<\/tr>\n
    ANT (antar)<\/td>\nPaket sedang dalam perjalanan ke alamat tujuan<\/td>\n<\/tr>\n
    In Branch<\/td>\nPaket sedang ditangani di kantor cabang<\/td>\n<\/tr>\n
    Drop<\/td>\nPaket sudah di drop digerai SiCepat<\/td>\n<\/tr>\n
    Pick<\/td>\nPaket dijemput oleh kurir SiCepat<\/td>\n<\/tr>\n
    UnPick<\/td>\nKurir SiCepat tidak jadi menjemput paket<\/td>\n<\/tr>\n
    Pick Req (Pick Up Request)<\/td>\nPermintaan pick up sudah dilakukan oleh pengirim<\/td>\n<\/tr>\n
    In_line haul<\/td>\nPaket masuk dalam Line Haul<\/td>\n<\/tr>\n
    <\/td>\n<\/td>\n<\/tr>\n
    DLV (Delivered)<\/td>\nPaket sudah diterima<\/td>\n<\/tr>\n
    NTH (Not At Homa)<\/td>\nSaat kurir sampai di alamat, tidak ada yang menerima paket<\/td>\n<\/tr>\n
    PDA (Package Dstroyed by Arrival)<\/td>\nPaket rusak ketika sampai<\/td>\n<\/tr>\n
    RBC (Reject by Customer)<\/td>\nPaket sudah diantar kurir tetapi di tolak oleh penerima<\/td>\n<\/tr>\n<\/tbody>\n<\/table>\n

     <\/p>\n

    Penutup<\/h2>\n

    Begitulah penyebab Paket SiCepat tidak bergerak dan cara mengatasinya.<\/p>\n

    Perlu diingat, sebelum melakukan komplain persiapkan dulu nomor resi, jenis layanan, dan nama agar petugas bisa segera mencarikan paket dengan mudah. Baru kemudian tanyakan melalui nomor yang sudah tertera diatas.<\/p>\n

    Oh iya, Jika paket sudah terlalu lama diam, bisa juga mendatangi kantor SiCepat<\/a>.<\/p>\n

    Sekian dulu Informasi dari kami, Sampai jumpa di artikel kmi sleanjutnya.<\/p>\n<\/body><\/html>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"

    Ketika mengecek pengiriman dan menemukan paket sicepat tidak bergerak terkadang membuat perasaan cemas datang. Apalagi jika …<\/p>\n","protected":false},"author":9,"featured_media":8767,"comment_status":"open","ping_status":"closed","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"rank_math_lock_modified_date":false,"footnotes":"","spc_primary_category":0},"categories":[37],"tags":[752,43],"acf":[],"_links":{"self":[{"href":"https:\/\/pintarjualan.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/3773"}],"collection":[{"href":"https:\/\/pintarjualan.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/pintarjualan.id\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/pintarjualan.id\/wp-json\/wp\/v2\/users\/9"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/pintarjualan.id\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=3773"}],"version-history":[{"count":1,"href":"https:\/\/pintarjualan.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/3773\/revisions"}],"predecessor-version":[{"id":3775,"href":"https:\/\/pintarjualan.id\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/3773\/revisions\/3775"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/pintarjualan.id\/wp-json\/wp\/v2\/media\/8767"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/pintarjualan.id\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=3773"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/pintarjualan.id\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=3773"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/pintarjualan.id\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=3773"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}