{"id":15314,"date":"2023-05-02T17:26:55","date_gmt":"2023-05-02T10:26:55","guid":{"rendered":"https:\/\/pintarjualan.id\/?p=15314"},"modified":"2023-05-02T17:26:55","modified_gmt":"2023-05-02T10:26:55","slug":"breaking-news-naik-lagi-inilah-biaya-jasa-aplikasi-tokopedia-terbaru-bagi-pembeli","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/pintarjualan.id\/breaking-news-naik-lagi-inilah-biaya-jasa-aplikasi-tokopedia-terbaru-bagi-pembeli\/","title":{"rendered":"Breaking News: Naik Lagi, Inilah Biaya Jasa Aplikasi Tokopedia Terbaru bagi Pembeli!"},"content":{"rendered":"\n

Biaya jasa aplikasi Tokopedia kini dikabarkan tengah naik, dari semula Rp1.000 per Agustus 2022 menjadi Rp2.000 setiap pembeli melakukan transaksi melalui aplikasi maupub website.<\/p>\n

Biaya jasa aplikasi adalah pengenaan tarif pada pembeli yang bertujuan untuk memelihara sistem dan meningkatkan layanan platform demi kenyamanan seluruh pengguna Tokopedia.<\/p>\n

Sejak awal, pengenaan biaya jasa aplikasi belanja online<\/em><\/a><\/strong> ini memang dimaksudkan untuk meningkatkan pengalaman pengguna saat membeli produk fisik melalui marketplace serta mitra Tokopedia. Namun, tarif tersebut rupanya tidak berlaku untuk pembelian produk digital<\/a><\/strong> seperti pulsa, listrik, air, voucher game, donasi, TopAds, dan sejenisnya.<\/p>\n

Selain dikenakan pada pembelian produk fisik, biaya jasa atau tarif layanan tersebut juga berlaku saat pembeli menggunakan metode pembayaran instan serta virtual account.<\/p>\n

Sebut saja seperti BRImo, Direct Debit BRI, Jenius Pay, BCA Klikpay, KlikBCA, CIMB Clicks, OneKlik, LinkAja, Direct Debit Mandiri, JakOne, OCTO Cash by CIMB Niaga, BCA virtual account, dan lainnya.<\/p>\n

Berikut rincian biaya jasa aplikasi Tokopedia terbaru 2023 yang wajib diketahui pembeli<\/strong><\/p>\n

Setiap pengguna (dalam hal ini adalah pembeli) akan dikenakan biaya jasa aplikasi berdasarkan nilai transaksi yang harus dibayarnya dengan perhitungan:<\/p>\n