{"id":12985,"date":"2023-01-09T15:22:33","date_gmt":"2023-01-09T08:22:33","guid":{"rendered":"https:\/\/pintarjualan.id\/?p=12985"},"modified":"2023-01-09T15:22:33","modified_gmt":"2023-01-09T08:22:33","slug":"terbukti-inilah-5-alasan-kaum-wanita-lebih-gemar-belanja-online-daripada-pria","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/pintarjualan.id\/terbukti-inilah-5-alasan-kaum-wanita-lebih-gemar-belanja-online-daripada-pria\/","title":{"rendered":"Terbukti, Inilah 5 Alasan Kaum Wanita Lebih Gemar Belanja Online Daripada Pria!"},"content":{"rendered":"\n
Tren belanja online<\/em><\/a><\/strong> masih menjadi salah satu aktivitas yang paling digemari masyarakat Indonesia bahkan pasca pandemi Covid-19.<\/p>\n Hal tersebut dibuktikan oleh kegiatan belanja online<\/em> yang mengalami peningkatan pesat dari tahun ke tahun. Seperti lato-lato yang menjadi produk terlaris di Tokopedia<\/a><\/strong> memasuki 2023.<\/p>\n Lebih daripada itu, di balik maraknya pemilihan belanja di marketplace<\/em> ternyata terdapat fakta menarik bahwa wanita dinilai lebih tertarik dan suka belanja online<\/em> dibandingkan kaum pria.<\/p>\n Kaum hawa bahkan disebut-sebut rajin melakukan checkout<\/em> produk di e-commerce<\/em> lebih dari 20 kali dalam setahun ketimbang pria yang hanya membeli barang kurang dari 15 kali dalam 12 bulan menurut data yang dirilis<\/p>\n